Ambon,MalukuBersatu.Com,-Kepala Seksi Teritorial (Kasiter) Kasrem 151/Binaiya, Kolonel Inf Dominggus C. Soumokil, yang juga pernah menyihir Dandim 1504. Diberikan pemerataan oleh Danrem 151 Binaya selaku Koordinator Umum Penyelenggaraan Pertandingan Bola Voli Piala Danrem 151/Binaiya . Dimana perlombaan akan segera dimulai bertempat di Lapangan Makorem 151/Binaiya, Kota Ambon, pada hari Selasa (08/08/2023) sampai Minggu (13/08/2023).
Pertandingan ini dilaksanakan dalam rangka peringatan Dirgahayu RI ke-78 Tahun 2023. Terkait perlombaan pihak panitia pelaksana telah melaksanakan rapat persiapan dengan para seksi serta bagian lainnya. “Persiapan-persiapan termasuk administrasi, penyiapan lapangan dan termasuk pemberitahuan atau informasi kepada SMA dan SMK sewilayah Ambon sudah kita siapkan,” jelas Kasiter. Lanjutnya, “Pertandingan voli saat ini hanya dikhususkan untuk klub putra saja dan sudah 20 klub dari SMA/SMK sewilayah Ambon yang sudah mendaftar tanpa dikenakan biaya,” pungkasnya.
Soumok sangat akrab dengan para wartawan itu menambahkan adapun hadiah yang disiapkan berupa uang tunai. Untuk juara sat, Rp. 7.500.000,-, Juara dua, Rp. 5.000.000,-, Juara tiga Rp. 3.000.000 dan Juara empat : Rp. 1.500.000. Menyangkut kegiatan yang melibatkan generasi muda usia sekolah sendiri menyatakan, "Mari kita semua bersama-sama sukseskan pertandingan ini,". Tuturnya. Sebab dengan cara seperti ini kita akan ikut serta mendapatkan bibit-bibit muda dalam bidang olahraga Voli untuk Maluku kedepan.(MB-01)
Sumber : https://malukubersatu.com/sambut-hut-ri-korem-gelar-pertandingan-voli-ball-rebut-piala-danrem-151-binaya-bagi-siswa-sma-smk-detail-449444