ARTIKEL POPULER

Kabid SMK  : Dikbud Telah Siapkan SMK Di Maluku  Menuju BLUD

Kabid SMK : Dikbud Telah Siapkan SMK Di Maluku Menuju BLUD

Ambon,MalukuBersatu.Com-, Menangapi pernyataan dari Ketua Komisi IV DPRD Propinsi Maluku Samson Atapary,  dimana SMK dapat dijadikan sebagai Bantuan Layan Umum Daerah (BLUD). Terkait hal itu saat dikonfirmasikan ke Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Propinsi Maluku. Melalui Kepala Bidang SMK Ibu Anisah, SE. M.P.d diruang kerjanya pada Senin (01/07/24)  menuturkan, sangat berterimakasih kepada Komisi IV DPRD Propinsi Maluku. 

img-1719842012.jpg

Terhadap perhatian yang diberikan, dan terkait dengan Bantuan Layan Umum Daerah (BLUD),  ingin saya sampaikan   sejak bulan April tahun 2024 kami dari Dikbud khususnya bagian SMK sudah punya perhatian menyangkut SMK Blud. Dengan menghadirkan satuan pendidikan dari 11 kabupaten/kota untuk diberikan pelatihan bagi para Kepsek dan guru mengenai Bantuan Layan Umum Daerah (BLUD).Lanjutnya, mengenai BLUD kami dari bidang SMK sementara siapkan dokumen-dokumen dari sekolah-sekolah.

img-1719842078.jpg

Yang berpotensi masuk Badan Layan Umum Daerah (BLUD), sembari  sebutkan, tidak semua sekolah punya potensi Blud ada sekolah-sekolah yang  jurusan-jurusannya tidak bisa Blud. Namun ada sekolah yang juga  jurusan bisa Blud, akan jadi perhatian Dikbud dan kini kami  sementara mengumpulkan dokumen BLUD  dari 11 kabupaten/kota.Terutama bagi sekolah-sekolah yang telah ada dalam Pusat Keunggulan (PK), hingga kemungkinan dalam waktu  semuanya telah  terkumpul. 

img-1719842100.jpg

" Kalau dokumennya sudah selesai diperiksa maka diserahkan ke Kadis untuk mendapatkan  persetujuan Ibu kadis. Selanjutnya diserahkan  ke kantor Gubernur untuk diverifikasi lagi,   memang prosesnya agak lama tapi yang jelas dokumen BLUD sudah siap", jelas Kabid SMK.Tahun ini, Dikbud menyiapkan  berkisaran  15 sampai 20 SMK  untuk dalam BLUD,  sebab kami berharap di Maluku ini mesti  ada SMK yang peroleh Bantuan Layan Usaha Daerah (BLUD).Dikatakan lebih lanjut,  sebelum pengurusan dokumen sekolah harus teva dulu.

img-1719842126.jpg

Kalau teva miliki  penghasilan baru bisa BLUD, arena  yang dikelola adalah  hasil produksi yaitu teva. Dirinya jelaskan, kedepan  masih banyak SMK di Maluku yang sekalipun  tidak PK tapi punya potensi BLUD. Sebab miliki teva hingga kami harap ada perhatian dari pihak sekolah. "Sebagai kepala Bidang  SMK, ibu Anisah yang sangat peduli dengan perkembangan SMK berujar,   bagi SMK yang telah kaku dan tidak bisa dikembangkan mesti ditutup saja. Sudah saatnya ada keberanian dari para kepala sekolah berani   mempersiapkannya diri lebih baik kedepan", ujarnya.

img-1719842137.jpg

Kepsek tidak perlu takut  kekurangan siswa sebab yang paling penting itu,  kedepan SMK  berproses lebih baik dari sekarang ini. "Jadi kalau kompetensi keahlian sudah kaku dan tidak bisa dikembangkan mestinya ditutup katong harus berani."Saya sangat salud dengan  propinsi Nusa Tenggara Timur (NTB) merasa sekolah SMK tidak berkembang di tutup. Dan kembali buka dengan kompetensi keahlian  yang punya potensi untuk dikembangkan, dengan cara seperti  begitu SMK maka  barulah  terlihat warnanya SMKN", terangnya.

img-1719842150.jpg

Namun untuk Maluku terlihat  banyak Kepala Sekolah yang masih ragu-ragu dalam artian nanti tidak dapat  siswanya", imbuhnya.Sebenarnya  itu bukan pilihan  yang menjadi bahan pertimbangan adalah bagaimana SMK bisa berkembang  mengikuti trend yang sekarang ini sementara digaungkan. Harus ada dipikiran warga SMK berinovasi dan berkreatifitas ada yang bisa dijual keluar,  ada yang diproduksi. Hingga pada saat lulus dari SMK bisa calon pengusaha muda.

img-1719842185.jpg

"Tidak  menunggu ada lowongan kerja  lantas pergi melamar itu  sebenarnya  bukan SMK  sebab peserta didik sekolah kejuruan SMK harus punya inovasi,  punya kreativitas yang tinggi. Hingga pada saat mereka keluar  betul-betul memang bisa terun didunia usaha. Yang pasti miliki  potensi diri yang bisa dikembangkan", tutupnya mengakhiri bincang dengan wartawan.


Komentar

  1. Belum Ada Komentar

Tambahkan Komentar

ARTIKEL SERBA --SERBI

Lorem Ipsum is simply dummy text of ...

Nisa Rahmawati

Lorem Ipsum is simply dummy text of the printing and typesetting industry. Lorem Ipsum has been the ...

Steven

Lorem Ipsum is simply dummy text of the printing and typesetting industry. Lorem Ipsum has been the ...

Micky Zack

Lorem Ipsum is simply dummy text of the printing and typesetting industry. Lorem Ipsum has been the ...

Clara Pedirica
Kategori