Ombudsman RI Tinjau Koperasi Merah Putih Dorong Regulasi & Dukungan Khusus dari Pemerintah
Ambon,MalukuBersatu.Com,-Mokhammad Najih Ombudsman Republik Indonesia, telah berada dikota Ambon Propinsi Maluku selama dua hari. Dan hari ini Kamis (23/10/25) melakukan kunjungan kerja ke Desa Waiheru ya g merupakan agenda utama meninjau aktivitas Koperasi Merah Putih yang beroperasi di Desa Waiheru. Dalam peninjauan tersebut, Ombudsman menyoroti sejumlah kendala yang masih dihadapi koperasi, t...
SelengkapnyaBPK Wilayah XX Dorong Integrasi Cagar Budaya dalam Evaluasi Rencana Tata Ruang Maluku
AMBON,MALUKUBERSATU.COM,- Balai Pelestarian Kebudayaan (BPK) Wilayah XX memberikan masukan strategis dalam Rapat Pembahasan. Hasil Penilaian Perwujudan Rencana Tata Ruang (RTR) Kepulauan Maluku, yang digelar di Kantor Wilayah BPN Provinsi Maluku, Rabu (22/10/2025). Rapat dipimpin Kasubdit Pengendalian Pemanfaatan Ruang Wilayah III, Ibu Liza Soraya Kusumadevi, S.T., M.T. DIhadiri Asisten II Setd...
SelengkapnyaSelama Periode Natal 2025 & Tahun Baru 2026, PT Angkasa Pura Indonesia Berlakukan potongan sebesar 50% Tarif Jasa Kebandarudaraan
Jakarta,MalukuBersatu.Com,-PT Angkasa Pura Indonesia (InJourney Airports) kembali siap memberlakukan potongan sebesar 50% terhadap tarif jasa kebandarudaraan. Guna mendukung mobilitas masyarakat pada periode libur Natal dan Tahun Baru. Pernyataan gembira itu sesuai Surat Menteri Perhubungan Nomor PR/303/1/8/MHB/2025. Perihal Pengenaan Potongan Harga Tarif Jasa Kebandarudaraan Periode Natal Tahu...
SelengkapnyaOmbudsman RI Kawal Program Prioritas Presiden di Maluku
AMBON,MALUKUBERSATU.COM,-Maluku dibawah kepemimpinan Hendrik Lewerissa belakangan ini terus dikunjungi para pimpinan dari pusat, ini merupakan sesuatu yang terbaik. Terlihat pada Rabu ( 22/10/25) hadir Ketua Ombudsman RI, Mokhammad Najih. Didampingi Kepala Perwakilan Ombudsman RI Provinsi Maluku, Hasan Slamat, melakukan pertemuan dengan Gubernur Maluku, Hendrik Lewerissa. Disaat bersilaturahmi ...
SelengkapnyaBupati Bursel Hadiri Pengukuhan Kepala BPKP Oleh Gubernur Hendrik Lewerissa
Ambon,MalukuBersatu.Com,Bupati Buru Selatan La Hamidi pada Senin, (20/20/25), berkesempatan menghadiri kegiatan Pengukuhan Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Maluku di Kota Ambon. Kegiatan pengukuhan berlangsung di lantai VII Kantor Gubernur yang dilakukan oleh gubernur Maluku Hendrik Lewerissa. Selain Bupati Bursel ada juga bersama beberapa Kepala Daerah lainnya. Kehadiran mereka itu sangat pent...
SelengkapnyaWidya Lantik Walikota Ambon Kwartir Daerah Maluku
Ambon,MalukuBersatu.Com,-Wali Kota Ambon Bodewin Wattimena, usai dilantik sebagai Ketua Majelis Pembimbing Cabang oleh Ketua Kwartir daerah (Kwarda) Gerakan Pramuka Maluku. Widya Pratiwi Murad Ismail, Wali Kota Ambon, Bodewin M Wattimena turut melantik sejumlah pengurus Majelis Pembimbing Cabang (Mabicab), yang dilakukan pada Gedung DPRD Provinsi Maluku, Selasa (21/10/25). Wattimena berharap ba...
SelengkapnyaToisuta : HUT ke-61 Tidak Sekedar Serimonial Tetapi Panggilan Kebangkitan Partai Golkar Maluku
Ambon,MalukuBersatu.Com,-Acara syukuran Partai Golkar Maluku digelar pada taman Pattimura Part, Senin (20/10/25) penuh semarak dan hikmah walaupun ditempat terbuka. Ketua panitia hut ke-61, Ely Toisuta yang juga Wakil Wali Kota Ambon, sebelum beri sambutan menyala undangan yang hadir. Pa Ridwan dan istri ibu Ana Latuconsina, Set Sahubarua anggota kehormatan DPP sekaligus dewan pertimbangan ...
SelengkapnyaAKHIRI MASA TUGAS, KAJATI & WAKAJATI BERPAMITAN DI SEJUMLAH FORKOPIMDA MALUKU
AMBON,MALUKUBERSATU.COM,-Ketua pimpinan Kajati dan Wakil Kajati Maluku, diakhir masa jabatan Agoes Soenanto Prasetyo, S.H.,M.H dan Abdullah Noer Deny, S.H.,M.H. Berpamitan dengan sejumlah Pejabat Forkopimda Maluku, dengan didampingi para Pejabat Utama Kejaksaan Tinggi Maluku, pada hari ini Senin (20/10/2025). Polda Maluku yang menjadi awal kunjungan Kajati Maluku beserta rombongan, disambut han...
SelengkapnyaPermahi Ambon: Kapolda Jangan Tutup Mata, Hukum Harus Tegak Tanpa Pandang Bulu
Ambon,MalukuBersatu,Com,-“Bripka Irvan Diduga Terlibat Skandal Sianida dan Ilegal Oil, Permahi Desak Kapolda Maluku Bertindak Tegas.” Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Perhimpunan Mahasiswa Hukum Indonesia (Permahi) Ambon mendesak Kapolda Maluku untuk bersikap tegas dan transparan. Dalam menangani dugaan keterlibatan oknum anggota Polairud, Bripka Irvan, dalam skandal sianida dan praktik ilegal oil...
SelengkapnyaNEGERI HATU & NEGERI TAWIRI TERIMA BANTUAN TJSL I JOURNEY AIPRPORTS SARANA PRASARANA UMUM DARI BANDARA PATTIMURA
Ambon,MalukuBersatu.Com,- PT Angkasa Pura Indonesia terus berikan perhatian bagi masyarakat di sekeliling lokasi tempat berdirinya kantor mereka. Hal itu terlihat melalui layanan Bandara Pattimura Ambon kembali merealisasikan komitmennya. Terhadap Program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) Tahun 2025. Melalui program bertajuk Injourney Airports Sarana & Prasarana Umum yang mana Ba...
Selengkapnya
Indonesia
English









