ARTIKEL POPULER

SMA N 4 Ambon Lakukan Penerimaan Sesuai Juknis Dikbud

SMA N 4 Ambon Lakukan Penerimaan Sesuai Juknis Dikbud

Ambon,Maluku bersatu Com,-Pendidikan jadi modal utama pembentukan Sumber Daya Manusia (SDM) hingga pemerintah sangat berikan perhatian untuk pendidikan dibumi Maluku. Terutama terhadap  Penerimaan Peserta Didik Baru ( PPDB),  Dinas pendidikan dan kebudayaan sebagai perpanjangan tangan pemerintah telah ambil langkah tetapkan  empat jalur harus jadi perhatian seluruh sekolah SMA/SMK.

img-1719281899.jpg

Dan semua siswa yang siap masuk pada jenjang tingkat atas mesti mengikuti kebijakan itu dengan daftar  melalui  link Dikbud. Terhadap proses penerimaan siswa untuk SMA N 4, pada Senin (24/06/24) kepala sekolah M Tentua diruang kerjanya menuturkan.  Untuk tahun 2024 kami mengikuti  Juknis dari Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Maluku. Hingga sejak Sabtu  (22/06/24) pendaftaran penerimaan peserta didik baru telah selesai dan ditutup. 

img-1719281933.jpgKini telah  masuk tahapan  berikutnya yaitu verifikasi data untuk siswa lolos atau tidak lolos. Lanjutnya, untuk SMA Negeri 4 punya kuota 10 kelas, dimana jumlah keseluruhan sebanyak  360, hingga nantinya siswa baru pada kelas X diterima sebanyak itu. dengan mengunakan empat jalur yaitu afirmasi, zonasi, prestasi dan kepindahan orang tua. "Sekarang ini lewat jalur zonasi  sudah lebih, melebihi target yang ditetapkan 50 persen ada dikisaran 180 peserta didik.

img-1719282035.jpg

Kemudian untuk tiga jalur  yang lain itu memang masih belum terisi semuanya.Sembari tambahkan karena telah ditentukan empat jalur maka tidak ada lagi tes untuk masuk  sekolah lanjutan atas. Yang diproses yaitu seleksi berkas saja kemudian ada verifikasi mulai dari (24-28/06/24) dan hal itu kami akan bekerjasama dengan Dikbud. Dimana panitia penerimaan, kepala sekolah dan operator akan ada sama-sama dalam verifikasi sesuai arahan dari kepala Dinas Dr Ir Insun Sangadji M.Si.

img-1719282089.jpg

Saat ditanyakan sampai dengan penutupan ada berapa banyak siswa yang siap masuk SMA N 4, sesuai dengan laporan dari panitia sudah sekitar 400. Itu berarti ada yang tidak diterima sesuai dengan kuota yang ada pada sekolah kami. Lanjutnya verifikasi akan selesai dibulan ini dan  pada (02,/07/24)  baru ada  pengumuman penerimaan siswa baru pada SMA NEGERI 4 Ambon. Sambungnya menyangkut penerimaan kami akan tetap patuhi juknis untuk berlakukan empat jalur.

img-1719282411.jpg

Lebih lagi khususnya zonasi katong tetap pada petunjuk teknis,   menyangkut jarak tempat tinggal siswa dengan sekolah. Sebab itu diatur dalam aplikasi menyangkut titik kordinatnya jadi itu harus menjadi acuan dan ini mesti diketahui orang tua. Selain itu kami juga tidak  bisa terima kebih karena diberlakukan  satu sif."Kami berharap ada perhatian orang tua agar anaknya dapat disekolah dekat dengan lokasi tempat tinggal, agar tidak terlambat ke sekolah", tuturnya.

img-1719282488.jpg

"Selain itu juga tidak mengeluarkan biaya besar hingga proses pendidikan untuk peserta didik dapat berjalan dengan baik. Sekarang ini sudah banyak sekolah yang dibangun pemerintah dan proses pembelajaran semuanya sama. Marilah kita semua berproses agar penerimaan  peserta didik baru boleh berjalan dengan lancar", harapnya akhiri bincang dengan media


Komentar

  1. Belum Ada Komentar

Tambahkan Komentar

ARTIKEL SERBA --SERBI

Lorem Ipsum is simply dummy text of ...

Nisa Rahmawati

Lorem Ipsum is simply dummy text of the printing and typesetting industry. Lorem Ipsum has been the ...

Steven

Lorem Ipsum is simply dummy text of the printing and typesetting industry. Lorem Ipsum has been the ...

Micky Zack

Lorem Ipsum is simply dummy text of the printing and typesetting industry. Lorem Ipsum has been the ...

Clara Pedirica
Kategori