ARTIKEL POPULER

Maspaitella : Bernyanyi Merupakan Kewajiban Untuk Memuliakan Tuhan

Maspaitella : Bernyanyi Merupakan Kewajiban Untuk Memuliakan Tuhan

Ambon,MalukuBersatu.Com,-Ketua Sinode GPM Pendeta Ellifas Maspaitella, saat berhotbah pada pembukaan paduan suara gerejawi (Pesparawi) menuturkan. Sebuah kehormatan bagi kota Ambon yang di berikan kesempatan untuk menjadi tuan rumah Pesparawi ke-XI propinsi Maluku. Dimana mengusung tema "bernyanyilah  bagi Tuhan sebagai nyanyian keselamatan"

img-1739926237.jpg

Ini merupakan suatu kesempatan seruan dan syukur kepada Tuhan sang Pencipta dimana kita adalah umat ciptaannya. Haruskah menyumbangkan suara yang unik sebagai bagian budaya  kita orang Maluku. Mulai dari  anak sampai orang tua dan pesparawi bukan hanya sebagai wahana berkompetisi semata tetapi diharuskan terjalin persaudaraan antara umat beragama.

img-1739926293.jpg

Saya berharap dari pesparawi ini harus terbangun hubungan yang baik dimasa kini dan masa yang akan datang. Dengan demikian seluruh masyarakat Maluku harus menyukseskan acara ini sebagai suatu pelayanan yang berarti bagi Tuhan. Lanjutnya, walaupun prosesnya ada  yang kurang-kurang tetapi jadikan ajang pesparawi ini untuk menunjukan kecintaan kita pada seni musik gerejawi.

img-1739926360.jpg

dan jalin persatuan dan kesatuan untuk dapat jadikan Maluku sebagai umat yang saling meyatuh tanpa ada perbedaan. Maluku Sebagai suatu kekuatan yang terhimpun seluruh umat beragama yang saling mencintai dan melindungi satu dengan yang lainnya. Tambahnya dengan bernyanyi kita bisa melihat mujizat Tuhan, kita ketahui dalam firman dengan bernyanyi rumah penjara terguncang dengan bernyanyi tembok kota Yerikho runtuh.(MB-01) 


Komentar

  1. Belum Ada Komentar

Tambahkan Komentar

ARTIKEL SERBA --SERBI

Lorem Ipsum is simply dummy text of ...

Nisa Rahmawati

Lorem Ipsum is simply dummy text of the printing and typesetting industry. Lorem Ipsum has been the ...

Steven

Lorem Ipsum is simply dummy text of the printing and typesetting industry. Lorem Ipsum has been the ...

Micky Zack

Lorem Ipsum is simply dummy text of the printing and typesetting industry. Lorem Ipsum has been the ...

Clara Pedirica
Kategori