ARTIKEL POPULER

SMA N 1 MENYATU DALAM KEBERAGAMAN SAMBUT IDUL ADHA 1445 HIJRIAH, SIAPKAN  3 EKOR SAPI, 1 KAMBING

SMA N 1 MENYATU DALAM KEBERAGAMAN SAMBUT IDUL ADHA 1445 HIJRIAH, SIAPKAN 3 EKOR SAPI, 1 KAMBING

Ambon,MalukuaBersatu.Com,-Hari raya Idul Adha yang jatuhnya pada (17/06/24) buat diberikan bagi warga yang dikatagorikan mampu berlomba-lomba  menyumbangkan hewan kurban untuk berbagi kasih dan rasa bagi yang membutuhkan. Hal itu pun dilakukan SMA Negeri 1 Ambon yang melaksanakannya pada Kamis (20/06/24) berlangsung di halaman  depan sekolah. Kepada media ini Kepala Sekolah  SMA Negeri 1 Ambon, Alex Tahalele  yang sangat akrab dengan wartawan saat menyaksikan pemotongan hewan kurban menyatakan.

img-1718896030.jpg

Kegiatan penyembelihan hewan kurban hari ini  merupakan program kerja SMA 1 Ambon yang ditetapkan dalam rapat kerja guru dan pegawai. Tetapi juga ada  program kerja bidang 1 OSIS yang mereka tetapkan dalam rapat kerja,  yang  dikemas dengan tema.  "Idul Adha/hari raya Kurban  meningkatkan iman dan takwa kepada Tuhan yang maha kuasa serta membina kebersamaan dalam keberagaman," tuturnya. 

img-1718896154.jpg

Lanjutnya, itu kami makna sebagai sesuatu yang sangat penting dalam rangka meningkatkan kepedulian,  rasa solidaritas dengan sesama. Merasa simpati dan empati terhadap sesama jadi nilai yang paling penting yang kami dapat untuk kemudian di implementasikan dalam kehidupan. Khususnya  bagi guru dan pegawai untuk  meningkatkan tanggung jawab  kepedulian terhadap tugas mengajar. 

img-1718896236.jpg

Karena tugas yang dilaksanakan itu sebagai wujud rasa solidaritas,  rasa kebersamaan dengan semua yang ada dalam lingkungan SMA N 1.  Sedangkan anak anak meningkatkan disiplin rasa peduli pada sesama teman. Rasa hormat menghormati supaya dengan begitu kebersamaan di SMA 1 terus terjalin dalam semangat persaudaraan yang rukun. Hingga  kita bisa meningkatkan prestasi di SMA Negeri 1 yang lebih baik dari sekarang ini.


" Sebagai pimpinan sekolah sayaimg-1718896264.jpg

"Sebagai pimpinan sekolah sangat berterimakasih  untuk semua yang sudah turut serta ambil bagian menyumbang  hingga kegiatan ini boleh terlaksana. Saya berterimakasih kepada pa Ustad yang selalu setia untuk mendampingi kami di SMA N 1 dalam berbagai kegiatan keagamaan. Serta dewan guru dan anak-anakku yang telah baku gandeng tangan wujudkan kebersamaan di hari raya Idul Adha 1445 Hijriah tahun 2024 Masehi.

img-1718896355.jpg

Sementara itu Ustad Tomi Asram saat dimintai komentarnya selesai membaca doa pada acara Idul Adha 1445 Hijriah menguraikan. Perayaan  kurban yang dibuat keluarga besar  SMA Negeri 1 Ambon ini secara edukasi perlihatkan pengorbanan yang tulus. Hingga memberikan motifasi kepada warga SMA N 1 untuk mesti  menjadi anak yang soleh dan Soleha seperti yang diharapkan Allah SWT.

img-1718896403.jpg

Kemudian kguru haruslah  berperan menjadi orang tua,  bimbing dan mengajarkan anak-anak  pengorbanan mesti dimulai dari hati.  Kata kurban mesti dimaknai secara menyeluruh sifat-sifat hewan itu juga ada pada manusia.  Untuk menghilangkan sifat-sifat buruk maka  guru harus berperan aktif jadikan anak berahlak.

img-1718896451.jpg

Sebutnya, ketika kita tidak menggunakan akal maka kita derajatnya sama dengan hewan itulah salah satu makna penyembelihan hewan kurban untuk menghilangkan sikap-sikap tidak baik. Selain itu harus  menghayati kepribadian Nabi Ibrahim contoh teladan  Nabi Ibrahim sebagai peran seorang ayah. Dibantu istri dan anak 3 tokoh ini berperan dalam menjadikan keluarga bahagia zakinah mawadah. 

img-1718896478.jpg

Sebab anak itu menjadi saleh datangnya dari orang tua dirumah dan juga  orang tua  disekolah yaitu  guru.bjadi marilah kita menjadikan Nabi Ibrahim sebagai suri tauladan  yang patut contohi. Selanjutnya ketua panitia Muhamad Aditya turut bersuara, sebutnya hari raya Idul Adha masuk dalam program kerja OSIS SMA Negeri 1 Ambon. Acara keagamaan ini  sudah berjalan beberapa tahun jadi ini juga membantu sekolah perkuat pendidikan karakter.

img-1718896561.jpg
 Terus  makna yang bisa diambil dari Idul Adha tahun ini adalah membagi kasih dalam kebersamaan  dan  keberagaman bagi kemuliaan dan teloransi bersama sesama umat manusia. Jadi idul Adha membangun nilai nilai kebersamaan diantara siswa SMA1 untuk belajar bahwa saling menghargai,  saling menghormati sesama teman dan juga guru miliki nilai yang hakiki. "Kalau saya  pelajari  agama muslim saling menghargai itu sangat penting dan pasti semua agama sama", terangnya.

img-1718896725.jpg

Lanjutnya dari tahun ketahun Idul Adha terus ada, untuk dan  mengajarkan kepala kita berbagi kasih, seperti halnya tahun kemarin kita satu hati sambut kurban dan kegiatan berkurban i i sudah lama berjalan. Tahun ni kita sembelih tiga ekor sapi dan satu ekor kambing. Dan siap diberikan kepada 100 siswa SMA Negeri satu yang membutuhkan. Dengan cara gunakan kupon yang diberikan kepada para wali kelas. 

img-1718896749.jpg

Dimana pembagian itu seluruh non muslim yang membutuhkan kebagian,  "apa yang kita buat untuk bangunkan rasa saling menghargai dan membangun dalam  lingkungan sekolah",  terang Muhamad Aditya  ketua bidang yang juga ketua panitia.(MB-01)


Komentar

  1. Belum Ada Komentar

Tambahkan Komentar

ARTIKEL SERBA --SERBI

Lorem Ipsum is simply dummy text of ...

Nisa Rahmawati

Lorem Ipsum is simply dummy text of the printing and typesetting industry. Lorem Ipsum has been the ...

Steven

Lorem Ipsum is simply dummy text of the printing and typesetting industry. Lorem Ipsum has been the ...

Micky Zack

Lorem Ipsum is simply dummy text of the printing and typesetting industry. Lorem Ipsum has been the ...

Clara Pedirica
Kategori